Kediri – PK SIDI PURNNOMO melakukan penggalian data penelitian kemasyarakatan (litmas) Dari Bapas Kediri atas nama SDK, Kakek ini menunjukkan sikap kooperatif sehingga pemeriksaan dan Litmas berjalan lancar.
Pembimbing Kemasyarakatan Untung melaksanakan kegiatan Penelitian Kemasyarakatan Untuk Program Reintegrasi WBP Lapas Kelas IIA Kediri. Dilanjutkan kerumah penjamin dan mereka menyatakan kesanggupannya untuk menerima dan membimbing WBP yang bersangkutan apabila usulan Reintegrasinya disetujui, Kegiatan berjalan dengan lancar tanpa hambatan apapun dengan menerapkan protokoler kesehatan.
(Humas Lapas Kediri)